Amelia Nur Fauziah
Amelia Nur Fauziah Human Resources

hello, its me!

Selanjutnya

Tutup

RAMADAN Pilihan

Rekomendasi Menu Buka Puasa Anti Ribet

14 April 2021   14:35 Diperbarui: 15 April 2021   15:37 2978
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Rekomendasi Menu Buka Puasa Anti Ribet
Sumber: Cosmopolitan Indonesia

Saat bulan ramadhan, detik-detik menjelang buka puasa menjadi momen paling ditunggu-tunggu. Tidak hanya karena kamu sudah menahan lapar dan harus seharian, tapi pilihan menu buka puasa yang banyak, serta berkumpul bersama keluarga juga menjadi hal yang tidak boleh kamu lewatkan. 

Menentukan menu buka puasa tidak bisa sembarangan atau lapar mata. Kamu juga harus memperhatikan kandungan gizi yang dibutuhkan oleh tubuh selama puasa. Terlebih lagi di tengah pandemi saat ini, sangat penting untuk mengkonsumsi makanan yang sehat. 

Buat kamu yang setiap hari harus menentukkan menu buka puasa sendiri, pasti bingung memilih makanan apa yang lezat, bergizi, namun tidak membosankan. Walaupun tak bisa dipungkiri bahwa menjelang berbuka, nafsu makan akan lebih tinggi dan ingin memakan semua dari mulai yang manis, pedas, dan asin.

Makanan yang kandungan gizinya tidak seimbang akan membuat banyak penyakit, seperti obesitas, gangguan pencernaan, hingga turunnya daya tahan tubuh. Makan berlebihan pun akan menyebabkan berat badan berlebih hingga gangguan metabolik. Berikut rekomendasi menu buka puasa buat kamu hari ini!

Rekomendasi Menu Buka Puasa

1. Buah-buahan

Saat berbuka, makanan atau minuman manis memang menjadi hidangan pembuka utama karena segar dan nikmat. Salah satunya adalah buah, penting halnya mengkonsumsi jenis buah-buahan selama menjalankan puasa. Selain untuk mengisi kekurangan vitamin dan protein, buah-buah an juga membantu melancarkan pencernaan.

Kamu bisa mengonsumsi buah secara langsung dimakan maupun diolah menjadi jus, es buah, sup buah, dan lain-lain. Mangga dan jeruk bisa menjadi pilihan utama buah untuk berbuka puasa. Rasanya yang segar dengan manis yang menyatu cocok dihidangkan untuk buka puasa. 

Baca juga: Pentingnya Suplemen dalam Menjaga Kesehatan Tubuh Saat Puasa

2. Tumis Sayuran 

Menu yang wajib dimasukkan ke daftar menu buka puasa selanjutnya adalah sayur. Saat berpuasa, kita membutuhkan banyak asupan serat agar sistem metabolisme tubuh tetap lancar. Ada banyak olahan sayur yang dapat diolah, sehingga tidak hanya sehat, rasanya pun nikmat.

Kamu bisa mengolahnya menjadi tumis-tumisan seperti tumis kangkung, tumis tahu tauge, tumis sawi yang bisa dikombinasikan dengan seafood. Tumis sayuran sangat mudah dimasak dan kamu bisa sesuaikan dengan selera sendiri.

3. Semur Ayam dan Daging

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Ramadan Bareng Pakar +Selengkapnya

Krisna Mustikarani
Krisna Mustikarani Profil

Dok, apakah tidur setelah makan sahur dapat berakibat buruk bagi tubuh? apakah alasannya? Kalau iya, berapa jeda yang diperlukan dari makan sahur untuk tidur kembali?

Daftarkan email Anda untuk mendapatkan cerita dan opini pilihan dari Kompasiana
icon

Bercerita +SELENGKAPNYA

Ketemu di Ramadan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun